Senin, 23 Maret 2009

CIPUTRA, Maestro Real Estate Indonesia

Ciputra dikenal sebagai bapak real estate indonesia, bagi konsumen properti, nama Ciputra seolah menjadi brand yang menjanjikan sekaligus menjadi sebuah prospek yang menjanjikan dan menguntungkan. lebih dari itu ternyata proyek-proyek yang dibangun menjadi magnit tersendiri bagi pertumbuhan wilayah disekitarnya, hal ini menjadi sebuah contoh yang sangat sempurna. karena pertumbuhan ekonomi masih dimungkinkan terhadap sebuah industri yang sedang berkembang.

perjalanan bisnis Ciputra dirintis sejak menjadi mahasiswa ITB jurusan Arsitektur pada tahun 1957. kemudian bersama dengan Ismail Sofyan dan Budi Brasili akhirnya mereka mendirikan sebuah perusahaan.

setelah lulus ia akhirnya memutuskan untuk pindah ke Jakarta karena melihat peluang dan bernai mengambil resiko pekerjaan yang dihadapinya di Jakarta.
Namun berkat keuletan dan tekad kuat, Ciputra bisa menunjukan kelasnya sebagai enterpreneur sekaligus seorang pfofesional dengan berbagai sumber daya bisnis raksasa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar